
“Desain Wisata Gunung Budeg ini menjadi project utama kelompok kami. Adapun desa wisatanya sendiri akan dibangun pada tahun 2022," ujarnya dikutip dari umm.ac.id belum lama ini.
Ia berharap, dengan desa wisata ini bisa memberikan lapangan pekerjaan bagi warga sekitar.
BACA JUGA: 3 Desa di Pamekasan Kembangkan Wisata Pertanian
Kegiatan ini PMM 70 tidak gelombang 13 ini selain menelurkan usulan desa wisata juga pembangunan taman dan penanaman bibit buah.
“Tidak hanya menyiapkan rencana desa wisata, kami juga bekerja sama dengan pihak desa dalam membangun taman di Desa Tanggung. Kami menanam banyak jenis bibit buah manga dan kelengkeng,” katanya. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News