
Sebelum ditetapkan, parade itu terlebih dahulu mengikuti proses kurasi.
Hal serupa juga terjadi pada Festival Rujak Uleg yang memang sudah menjadi agenda tahunan di Surabaya.
"Event Kota Surabaya ada dua yang akan menjadi event nasional, yaitu Parade Soerabaja Djoeang dan satunya rujak uleg," kata Kepala Disbudporapar Wiwiek Widayanti. (*)
BACA JUGA: Hore! PT KAI Daop 7 Madiun Mulai Jual Tiket Libur Nataru 2022, Langsung Borong
Heboh..! Coba simak video ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News