Pantai Balekambang Malang Dibuka, Pengunjung Mulai Menggeliat

Pantai Balekambang Malang Dibuka, Pengunjung Mulai Menggeliat - GenPI.co JATIM
Pantai Balekambang yang menjadi primadona wisata di wilayah pesisir pantai selatan Malang ini juga dikenal sebagai "Kuta"-nya Malang. (Dok. ANTARA Jatim/Endang Sukarelawati)

Selain itu, berdasarkan Surat Edaran Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang Nomor 56/810/35.07.108/2021 tentang pembukaan objek wisata, ada hal yang harus diperhatikan oleh pengelola yakni kapasitas pengunjung.

Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang hanya memperkenankan maksimum pengunjung sebanyak 25 persen.

Selanjutnya, setiap anak yang berusia 12 tahun juga telah diizinkan masuk ke kawasan wisata dengan aplikasi PeduliLindungi. Namun, tetap dalam pengawasan orang tua.

BACA JUGA:  Daftar Penginapan di Dekat Pantai Balekambang Malang

Bila dalam penggunaan aplikasi masih menemui kendala pengunjung masih diperbolehkan masuk dengan menunjukkan kartu vaksin.

"Tetap harus waspada, termasuk para pedagang juga harus sudah di vaksin. Jika belum vaksin ya terpaksa tidak bisa masuk dulu," tandasnya. (*)

BACA JUGA:  Pemandian Air Panas Cangar Buka Lagi, Berikut Syarat Masuknya

Video seru hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya