
Dalam kesempatan itu, Abdul Gani juga optimistis PTPN XI mampu bekerja dengan semangat dalam mencapai target produksi.
"Saya yakin dan percaya kalo generasi muda milineal di PTPN XI dan seluruh karyawan bekerja dengan semangat tinggi akan menjadi mudah kita kerjakan," katanya. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News