
Tanaman yang memiliki duri dan mempunyai nama lain Cactaceae ini ternyata juga baik dalam menyerap kadar CO2 di dalam ruangan.
Sebagai tanaman yang melakukan fotosintesis menggunakan lintasan crassulacean aci metabolism (CAM), dapat menyerap CO2 di malam hari dari atmosfer.
Hal ini dikarenakan kaktus kehilangan air lebih sedikit dengan membuka stomata pada malam hari.
3. Lidah Buaya
Tanaman yang dikenal baik untuk kulit dan rambut ini juga mempunyai kemampuan menyerap CO2 di dalam ruangan saat malam hari.
Tanaman dengan nama latin Aloe barbadensis miller ini akan membuka stomata pada malam hari untuk mengurangi kehilangan air.
CO2 yang diperoleh akan disimpan dalam vakuola sebagai malate.
4. Anggrek
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News