Upaya Pemkab Sampang Genjot Porang Totalitas

Upaya Pemkab Sampang Genjot Porang Totalitas - GenPI.co JATIM
Dokumen tanaman porang. (Antara/Abd Aziz)

Sebelumnya, saat menyampaikan sosialisasi tentang potensi ekonomi tanaman porang di Pendopo Pemkab Sampang Direktur Utama Porang Mulya Indonesia Donny Mahendra menyatakan, jenis tanaman ini bisa hidup di daerah yang kekurangan air, termasuk perbukitan.

"Madura, termasuk Sampang sangat cocok untuk jenis tanaman ini," kata Mahendra.

Selain Sampang, kabupaten lain yang menyediakan lahan khusus untuk pengembangan budi daya porang di Pulau Madura, Kabupaten Sumenep, yakni sebanyak 47 hektare. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya