Musim Hujan, Peternak Sapi Was-was

Musim Hujan, Peternak Sapi Was-was - GenPI.co JATIM
Selama musim hujan produksi susu sapi rawan turun (foto:M. Ubaidillah/genpi)

“Mungkain dalam 10 hari saya harus mengeluarkan biaya sebesar Rp 2,5 juta hanya untuk membeli pakan konsentrat,” ungkapnya.

Saat ini, Kurniawan telah memiliki 18 ekor sapi, diantaranya 14 ekor sapi dewasa dan 4 ekor anak sapi. Sementara harga susu sapi perah tergantung kualitas. Harga ditingkat petani saat ini dibandrol dengan harga Rp 5400/liter hingga Rp 6300/liter. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya