Pemkot Surabaya Tegas, Penimbun Minyak Goreng Masih Berani

Pemkot Surabaya Tegas, Penimbun Minyak Goreng Masih Berani - GenPI.co JATIM
Kepala Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah dan Perdagangan (Dinkopumdag) Fauzie Mustaqiem Yos. (foto : Ananto Pradana/genpi.co jatim).

Wakil Ketua Komisi B DPRD Kota Surabaya Anas Karno mengungkapkan, berdasarkan laporan yang diterimanya, Dinkopumdag akan kembali menggelar rapat bersama para pengusaha ritail.

"Dari dinas terkait tadi, termasuk Pak Yos (Kepala Dinkopumdag) dan Bu Dewi (Kabag Perekonomian) ada rapat dengan himpunan pengusaha ritail. Kami akan tunggu hasil rapat itu, berikutnya kami akan undang kembali," kata Anas.

Politisi PDIP menambahkan, Komisi B DPRD Kota Surabaya juga sudah memberikan masukan kepada dinas terkait, agar secepatnya mengambil langkah mengatasi kelangkahan ini.

BACA JUGA:  Minyak Goreng Belum Terkendali, Pemkot Surabaya Siapkan Strategi

"Harus sampaikan masukan dan intervensi agar kelangkahan-kelangkahan ini bisa diatasi," ujarnya. (*)

Simak video pilihan redaksi berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya