
Bupati Ipuk Fiestiandani Azwar Anas mengaku senang karena program tersebut bisa membantu usaha mikro-kecil.
BACA JUGA: Disnaker Ngawi Buka Posko Pengaduan THR, Bisa Lapor ke Sana
Apalagi mendengar langsung dari usaha mikro-kecil bahwa program ini bisa menambah produksi yang berujung pada peningkatan penghasilan.
"Kami upayakan yang terbaik untuk usaha mikro-kecil. Ada bantuan alat usaha gratis, pendampingan lewat teman usaha rakyat, pelatihan, promosi dan sebagainya, plus sekarang tambah ongkir gratis. Kami bersama-sama melewati masa sulit ini," katanya. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News