Staycation Hotel Tak Mampu Dongkrak Wisatawan, Hanya 2 Persen

Staycation Hotel Tak Mampu Dongkrak Wisatawan, Hanya 2 Persen - GenPI.co JATIM
Ilustrasi kamar hotel. Foto: pixabay/F. Muhammad.

Ia bahkan menilai, staycation hanya mendongkrak 2% dari okupansi.

BACA JUGA: Konsumsi Listrik Meningkat, PLN UID Jatim Jamin Tak Terganggu

Hal ini masih kalah jauh jika dibandingkan dengan FnB atau kuliner hotel, yakni diatas 50% pendapatan hotel dan restoran di Jatim.

“Orang dalam kota menginap di hotel dalam kota, itu okupansi belum membantu. Orang lokal kalau mengadakan acara atau di restoran masih bisa mendongkrak," tuturnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya