Cara Mengatasi Balita Susah Makan, Bunda Perhatikan

Cara Mengatasi Balita Susah Makan, Bunda Perhatikan - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Balita Susah Makan. (Foto: GenPI.co).

Balita usia 2--5 tahun biasanya tidak makan cukup di satu waktu untuk tetap merasa kenyang sampai waktu makan berikutnya.

Berikan si kecil camilan sehat di antara jam makannya, seperti potongan buah, yoguhrt atau biskuit.

Namun perlu diingat untuk membatasi porsinya agar tidak terlalu banyak. Selain itu, hindari memberikan camilan sesaat sebelum waktu makan tiba.

BACA JUGA:  3 Jenis Minuman ini Wajib Dihindari Sebelum Berhubungan Ranjang

Pasalnya, hal ini bisa membuat anak merasa kenyang duluan.

3. Membuat tampilan menu lebih seru

BACA JUGA:  Kenali Dampak Obesitas Pada Tulang, Jangan Diremehkan

Berikan makanan sehat dan lezat dengan tampilan yang menggungah selera makan balita meski anda butuh usaha lebih untuk mencari resepnya.

Anak berusia 2 tahun seharusnya menerima masing-masing 2 sendok makan sayur, nasi, dan daging. Jika si kecil masih lapar, anda dapat menambahkan porsinya.

BACA JUGA:  Cabut Tak Mengeluarkan di Dalam Bisa Cegah Hamil, Cek Faktanya

Selain itu, hindari memaksa anak untuk menghabiskan seluruh makanannya agar tidak terjadi trauma. Saat mereka sudah merasa kenyang, perbolehkan si kecil untuk menghentikan makan. (Hellosehat)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya