Bunda, Berikut ini Tips Memilih Sayuran Segar

Bunda, Berikut ini Tips Memilih Sayuran Segar - GenPI.co JATIM
Ilustrasi sayur sayuran. Foto: Envato Elements/mythja.

3. Raba teksturnya

Meraba permukaan sayuran bisa mengetahui apakah masih segar atau sudah rusak.

Setiap sayuran memiliki tekstur yang berbeda, misalnya paprika dan timun yang kencang, tidak kenyal. Sementara itu, tomat dan jamur lebih terasa kenyal saat dipegang.

BACA JUGA:  Daftar Harga Kebutuhan Sayuran dan Bumbu Dapur di Jember

4. Tips menyimpan sayuran segar

Berikut ini cara ampuh untuk menyimpan sayuran agar tetap segar.

BACA JUGA:  Tanam Sayur di Rumah, Warga Kediri Dapat Manfaatnya, Cuan Datang

- Simpan sayuran di dalam kantong plastik atau kulkas untuk meningkatkan kelembapannya.
- Hindari mendinginkan kentang atau labu karena bisa memengaruhi rasa akibat pati yang berubah menjadi gula. Simpan pada suhu kamar yang sejuk.
- Pilih sayuran sebelum disimpan dan buang bila terdapat memar atau bintik-bintik pada kulit yang lunak.
- Pisahkan sayuran yang melepaskan gas dengan sayuran yang sensitif terhadap gas.
- Cuci sayuran dan tiriskan dengan baik sebelum disimpan.
- Simpan sayuran yang ingin dibekukan dalam freezer dengan suhu -18°C.
- Letakkan sayuran kering dalam wadah kedap udara di tempat yang sejuk dan kering. (Hello Sehat)

 

BACA JUGA:  Susah Kentut, Jangan Panik, Coba Konsumsi Sayur dan Buah

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya