Ciri-Ciri Rambut Rusak yang Mudah Diketahui

Ciri-Ciri Rambut Rusak yang Mudah Diketahui - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Rambut rusak. Foto: Genpi

GenPI.co Jatim - Rambut rusak sebenarnya dapat dideteksi lebwat berbagai faktor.

Anda bisa melihat ciri-ciri rambut rusak mulai warna, kelenturan, hingga kekuatan rambut.

Berikut ini adalah ciri-ciri rambut rusak yang perlu diwaspadai.

1. Rambut mudah kusut

BACA JUGA:  3 Bahan Alami Cerahkan Lutut Hitam, Mudah Ternyata!

Salah satu tanda rambut rusak yang paling mudah dikenali adalah rambut menjadi mudah kusut.

Rambut memiliki lapisan pelindung yang disebut kutikula, apabila rambut rusak maka kutikula mudah terlepas dan patah.

BACA JUGA:  Tips Mengatur Keuangan untuk Milenial dari Ahli, Perhatikan

Bila hal ini terjadi, ujung kutikula pada satu helai rambut akan bergesekan dengan kutikula lain.

Saat bergesekan ini rambut mudah kusut.

BACA JUGA:  Gangguan Akibat Berdiri Terlalu Lama yang Sering Tak Dirasakan

Kondisi ini dapat disebabkan oleh sejumlah hal dan salah satunya adalah kurangnya kelembapan rambut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya