
Serotonin memiliki peran yang sangat penting bagi tubuh, seperti menyembuhkan luka, menjaga kesehatan tulang, hingga mengatur emosi.
Nah, apabila kadar serotonin di dalam tubuh sedang rendah, maka akan berpengaruh pada emosi.
Hal inilah yang bisa membuat jiwa kleptomania bergejolak.
2. Gangguan adiktif
BACA JUGA: Baju Bekas Disebut Sebabkan Penyakit Kulit, ini Penjelasan Dokter
Gangguang kleptomania ternyata tidak hanya timbul dari permasalahan di dalam tubuh saja. Persoalan sehari-hari juga bisa menimbulkan sifat ini.
Salah satu persoalan sehari-hari yang dapat memunculkan jiwa klepto adalah himpitan ekonomi.
BACA JUGA: 2 Doa yang Sering Dibaca Nabi Muhammad SAW Beserta Latinnya
Sebagai contoh, seseorang tidak memiliki uang yang cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Dia lantas mengambil jalan pintas dengan mencuri.
Percobaan mencuri ini sukses dia lakukan hingga menimbulkan suasana hati yang berdebar-debar.
BACA JUGA: 3 Jenis Tanaman ini Bermanfaat untuk Diabetes
Hal inilah yang kemudian mendorong seseorang itu untuk mengulangi perbuatannya.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News