
1 Mencegah dan mengobati jerawat
Manfaat pepaya pertama untuk kulit wajah adalah mencegah jerawah dan mengobati jerawat.
Nah, pepaya mampu menyerap dan menutrisi kulit wajah, campurkan pepaya dan larutan teh hijau.
Lalu kandungan air pada buah pepaya dapat membantu mengecilkan jerawat, caranya gunakan pepaya sebagai masker.
2 Mencerahkan kulit
Buah pepaya memiliki sejumlah vitamin yang membantu mengurangi stres pada kulit dan mengangkat sel kulit mati.
Hal tersebut dapat memberikan efek relaks, sehat, cerah, dan segar.
Caranya yaitu dengan menggunakan masker pepaya selama 20 menit lalu bilas hingga bersih dengan air dingin.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News