Niat dan Tata Cara Salat Gerhana Matahari, Lengkap

Niat dan Tata Cara Salat Gerhana Matahari, Lengkap - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Ibadah salat gerhana matahari, lengkap dengan tata caranya. (Foto: Genpi.co)

Tata cara salat gerhana matahari:

1. Niat di dalam hati ketika takbiratul ihram
2. Mengucap takbir ketika takbiratul ihram sambil niat di dalam hati
3. Baca ta‘awudz dan Surat Al-Fatihah. Setelah itu baca salah satu surat pendek Al-Qur’an dengan sir (perlahan)
4. Rukuk
5. Itidal
6. Baca ta‘awudz dan surat Al-Fatihah. Setelah itu baca salah satu surat pendek Al-Qur’an dengan sir (perlahan)
7. Rukuk
8. Itidal
9. Sujud pertama
10. Duduk di antara dua sujud
11. Sujud kedua
12. Duduk istirahat atau duduk sejenak sebelum bangkit untuk mengerjakan rakaat kedua
13. Bangkit dari duduk, lalu mengerjakan rakaat kedua dengan gerakan yang sama dengan rakaat pertama. Durasi pengerjaan rakaat kedua lebih pendek daripada pengerjaan rakaat pertama.
14. Setelah sujud kedua pada rakaat kedua, duduk tasyahud untuk membaca tasyahud akhir
15. Salam
16. Istighfar dan doa.

Demikian tata cara dan niat salat gerhana matahari, semoga ibadah kita diterima oleh Allah SWT. (*)

BACA JUGA:  Kabar Duka, Ibu Piyu Padi Reborn Meninggal Dunia

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya