
Jatim.GenPI.co - Neyri otot bisa saja disebabkan oleh aktivitas yang terlampau berat, atau penyakit.
Beberapa daftar obat berikut mungkin bisa sangat membantu untuk mengurangi rasa sakit pada otot.
1. Paracetamol
BACA JUGA: Berikut Bahan Makanan Bisa Berfungsi Sebagai Obat Asam Lambung
Jenis obat ini tergolong sebagai pereda nyeri dan penurun panas. Perhatikan dosisnya sebelum mengkonsumsinya.
2. Ibuprofen
BACA JUGA: Awas Flu Saat Pancaroba, Berikut Obat yang Bisa Dibeli di Apotek
Obat ini biasanya lekat dengan antiperadangan. Tapi bisa juga digunakan untuk mengatasi rasa nyeri pada otot dan demam.
3. COX-2 inhibitor
BACA JUGA: Macam Obat Pilek yang Bisa Diberikan Kepada Anak dan Bayi
Sebuah penelitian menyebutkan, obat yang tergolong jenis NSAID ini mampu mengurangi rasa nyeri pada otot.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News