Es Pisang Ijo Kuah Kopi, Gimana Rasanya?

Es Pisang Ijo Kuah Kopi, Gimana Rasanya? - GenPI.co JATIM
Es pisang ijo dengan varian rasa kopi (Foto; humas.surabaya.go.id/ist)

“Es pisang ijo saya bumbui dengan variasi rasa kuah kopi agar masyarakat mencari tahu dan ingin mencobanya,” kata Ifit dilansir dari website humas.surabaya.go.id.

Berkat ide kreatifnya itu jualanya mulai banyak yang penasaran dan menicipinya.

Ifit menjajakannya menggunakan gerobak, sebab untuk membuat tempat permanen ia haru menyewa dan tentu harganya lebih mahal.

Maka dari itu ia lebih memilih untuk menjajakan kuliner khas Makassar itu menggunakan gerobak.

BACA JUGA: Minumlah Air Lemon dan Madu, Rasakan Kasiatnya

Ia mengaku setiap hari berjualan es pisang ijo mulai pukul 10.00-15.00 WIB di Kecamatan Gubeng Airlangga Gang 1, dan pukul 15.00-18.00 WIB di sekitaran Jalan Gubeng Airlangga Gang 2.

“Ojo dirasani, sak durunge dirasakno (jangan dicibir sebelum dirasakan),” tutupnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya