Manfaat Daun Kelor Bagi Kesehatan, Anda Wajib Tahu

Manfaat Daun Kelor Bagi Kesehatan, Anda Wajib Tahu - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Daun Kelor. (Foto: pixabay/svibhandik)

Jatim.GenPI.co - Daun kelor sudah dikenal memiliki banyak manfaat. Tanaman ini sudah lama dikenal sebagai tanaman herbal yang baik untuk menjaga kesehatan tubuh.

Kecanggihan teknologi saat ini juga membuat anda punya banyak pilihan untuk mengkonsumsi daun bernama latin Moringa oleifera ini.

BACA JUGA: Hindari Madu Dipanaskan, Sungguh Tak Baik Buat Kamu

Ya, sekarang daun kelor sudah ada dalam bentuk kapsul sehingga anda tinggal minum saja tanpa harus capek mengolahnya.

Dilansir dari aldokter, berikut ini adalah manfaat baik dari daun kelor untuk kesehatan.

1. Mampu menurunkan kadar gula darah

Daun kelor dalam sebuah penelitian menemukan bahwa dapat menurunkan kadar gula darah dan meingkatkan efektivitas kerja hormon insulin.

Manfaat ini baik untuk mencegah diabetes dan terjadinya resistensi insulin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya