
Bumbu halus
1. 3 siung bawang merah
2. 3 lembar daun jeruk
3. 2 siung bawang putih
4. 2 buah cabai merah besar
5. 2 buah cabai rawit
6. 1 cm temu kunci
Cara membuat
1. Ulek kasar jagung manis yang sudah disisir
2. Campur jagung dengan semua bahan lainnya, kemudian tuang air sedikit demi sedikit, jangan sampai adonan terlalu encer atau terlalu bantat.
3. Bumbui dengan adonan garam dan gula secukupnya.
BACA JUGA: Resep Soto Betawi dan Soto Ayam Berbahan Susu, Bikin Ngiler!
4. Ambil adonan menggunakan sendok lalu tuang ke wajan yang berisi minyak panas.
5. Goreng perkedel jagung sampai berwarna kuning keemasan, lalu perkedel jagung siap disajikan dalam piring. (*)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News