
Cara membuat:
- Campur tepung beras, tepung ketan, garam dan air pandan hingga adonan bisa dibentuk. Jangan sampai terlalu lembek.
- Bentuk adonan jadi bulat-bulat, beri isian gula aren secukupnya.
- Rebus air hingga mendidih, masukkan bulatan klepon.
- Bila klepon sudah mengapung, angkat dan tiriskan.
- Sajikan dengan parutan kelapa.
2. Kue Putu
BACA JUGA: Inovasi Resep Bakso, Jadi Camilan yang Mantap
Bahan-Bahan:
- 400 gram tepung beras
- 150 gram kelapa parut (pilih kelapa yang tak terlalu tua atau terlalu muda)
- 150 gram gula merah (sisir halus)
- Air (secukupnya)
- Garam (secukupnya, 1 sdt)
- 1 lembar daun pandan
- Cetakan bambu (diameternya 3 sampai 5 cm)
- Daun pisang (secukupnya)
BACA JUGA: Inspirasi Resep Mie Khas Nusantara
Cara membuat:
- Didihkan air di dalam panci. Masukkan garam dan daun pandan lalu aduk sebentar. Aduk-aduk hingga garam larut dan aroma daun pandan wangi. Rebus hingga airnya hangat lalu matikan api.
BACA JUGA: Macam-Macam Rujak di Surabaya, Mana Favorit Mu?
- Siapkan wadah lain untuk mengaduk adonan. Tuang tepung beras di dalamnya. Tuang sedikit demi sedikit air yang telah dihangatkan sebelumnya. Sambil menuang air, aduk adonan hingga tepung membentuk butiran-butiran halus.
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News