DPRD Kota Surabaya meminta pelaku rekreasi hiburan umum (RHU) untuk segera mendaftarkan Program Sertifikasi Clean, Health, Safety, and Environment (CHSE).
Anggota Komisi A DPRD Surabaya Imam Syafii menyoroti pengeluaran anggaran dapur rumah tangga Wakil Wali Kota Armuji yang lebih tinggi dari Wali Kota Eri Armuji.