
"Saya berharap seluruh masyarakat Kota Mojokerto harus mampu mempromosikan bagaimana wisata Kota Mojokerto yang berbasis sejarah dan budaya ini untuk terus kita publikasikan, promosikan agar banyak masyarakat datang ke Kota kita dalam rangka membangkitkan kembali Mojokerto sebagai Kota yang tangguh," ujarnya.
Sejumlah tradisi yang biasanya dilakukan saat perayaan Imlek ditiadakan karena taat protokol kesehatan, meskipun terbatas, suasana meriah tetap tergambar dari ratusan lampion yang terpasang rapi di halaman kelenteng tertua di Kota Mojokerto tersebut. (ant)
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News