Pemprov Jawa Timur membuka tempat pelayanan oksigen gratis di Jember. Layanan ini juga bisa dimanfaatkan pasien positif Covid-19 untuk daerah sekitar Jember.
Pasokan oksigen di Jember tersendat dalam beberapa hari terakhir. Bahkan Rumah Sakit Paru sempat kehabisan oksigen selama tiga jam lebih, Minggu (25/7).
Rumah Sakit Lapangan Tembak Kota Surabaya kini dilengkapi oksigen konsentrator sekitar 100 unit, alat tersebut dapat mengonversi udara menjadi oksigen medis.
Naiknya permintaan oksigen dalam beberapa bulan terakhir membuat harganya terus melambung. Bahkan sejumlah pihak ada yang memanfaatkanya untuk penipuan.
Depo isi ulang oksigen dari Pemprov Jawa Timur sudah beroperasi, Sabtu (17/7) kemarin di Kantor Dinas Perhubungan (Dishub) Jatim, Jalan Ahmad Yani, Surabaya.
Seorang dokter berinisial AY dilaporkan pasien berinisial QAR yang diduga mengalami pelecehan seksual di salah satu rumah sakit swasta di Kota Malang, Jatim.