6 Wisata Sejarah di Jember Wajib Dikunjungi, Ada Jam Matahari

6 Wisata Sejarah di Jember Wajib Dikunjungi, Ada Jam Matahari - GenPI.co JATIM
Wisatawan berada di salah satu bangunan bersejarah yang merupakan awal mula perkebunan NV. Landbouw Maatschappij Oud Djember (LMOD). (ANTARA/Zumrotun Solichah)

Tidak jauh dari jam matahari Masjid Jami terdapat tugu titik 0 (nol) Jember. Tepatnya di luar pagar Masjid Jami lama.

4. Menara air Pasar Tanjung

Ikon bersejarah karena sebagai penanda Jember sebagai wilayah perkebunan.

BACA JUGA:  Magetan Mentahbiskan Diri Sebagai Tujuan Wisata Alam dan Budaya

"Menara air Pasar Tanjung itu ada sejak sejarah perkebunan Jember dan memang salah satu bangunan heritage di Jember karena berdasarkan tahun penanda di pintu masuk menara air itu tertulis tahun 1932," kata Hasti, belum lama ini.

5. Pasar Tanjung

BACA JUGA:  Pemkot Surabaya Bakal Luncurkan Wisata Medis, 8 Faskes Ikut

Pasar ini memiliki sejarah penting tentang kemerdekaan Indonesia. Karena gema Proklamasi di Jember pertama kali diperdengarkan dari Radio RRI yang berada di Kantor Mantri Pasar.

6. Gedung NV. Landbouw Maatschappij Oud Djember (LMOD)

BACA JUGA:  Banyuwangi Sediakan Angkutan Wisata Gratis, Berikut Cara Aksesnya

Bangunan ini didirikan pada masa Belanda, yakni Tahun 1859. Hasti mengatakan gedung yang sekarang menjadi Kantor PTPN XII itu merupakan cikal bakal perkebunan di Jember.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya