Gunung Bromo Ditutup Lagi, Alasannya Ternyata Karena Ini

Gunung Bromo Ditutup Lagi, Alasannya Ternyata Karena Ini - GenPI.co JATIM
Kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru, di Jawa Timur ditutup pada 14-15 Maret 2021. (ANTARA/Vicki Febrianto)

"Tidak ada (klaster Covid-19), penutupan (TNBTS) merujuk pada Instruksi Mendagri," ujarnya.

Sebagai informasi, Sarif menyebutkan, sejak dibuka mulai 6 hingga 30 September 2021, kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru telah dikunjungi oleh 7.904 wisatawan.

Pintu masuk kawasan yang dibuka berada pada Kabupaten Pasuruan, dan Kabupaten Probolinggo,

BACA JUGA:  Jazz Gunung Bromo 2021 Sukses, Harapan Baru Penikmat Musik

"Untuk wisatawan Nusantara sebanyak 7.878 orang, dan mancanegara 26 orang. Karena penutupan saat ini, kami sedang menyiapkan mekanisme reschedule," katanya. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya