
Ketiga, kondisi daging pada ikan yang masih segar memiliki warna cerah dan tidak kusam.
Selain itu, memiliki tekstur lembut tetapi kenyal, sehingga ketika daging ditekan bakal kembali ke bentuk asal.
"Berbeda dengan ikan segar, daging ikan yang kualitasnya menurun berwarna kusam, teksturnya pun berubah menjadi lunak," terangnya. (*)
BACA JUGA: Cara Memasak Ikan dari Pakar Unair untuk Memaksimalkan Nutrisi
Video heboh hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News