5 Tips Mengendalikan Emosi Pasangan, Hubungan Tetap Langgeng

5 Tips Mengendalikan Emosi Pasangan, Hubungan Tetap Langgeng - GenPI.co JATIM
Ilustrasi - Tips mengendalikan emosi pasangan. (Foto: Genpi)

GenPI.co Jatim - Mengendalikan emosi terhadap pasangan artinya anda dan pasangan saling mengungkapkan perasaan-perasaan yang saat ini dipendam.

Ungkapan perasaan terhadap pasangan itu baik ungkapan bahagia, senang, sedih dan kecewa.

Berikut ini adalah lima tips mengendalikan emosi terhadap pasangan.

BACA JUGA:  Beragam Jenis Kuteks, Percantik Penampilan

 

1. Memahami dan Menerima Pasangan

Sebelum menyampaikan perasaan anda terhadap pasangan, ada baiknya memahami terlebih dahulu apa yang dirasakan.

BACA JUGA:  3 Kebiasaan Sehat yang Bisa Anda Lakukan Sebelum Tidur

Rasakan, apakah benar bahwa pasangan kecewa yang anda miliki berasal dari pasangan atau justru timbul atas harapan yang anda miliki terhadap pasangan.

Daripada marah-marah, sebaiknya coba untuk mengendalikan emosi terhadap pasangan dengan cara membicarakan apa yang dirasakan. Cari waktu yang tepat untuk membicarakannya.

BACA JUGA:  Cegah Bau Mulut, Kismis Punya Sejuta Manfaat untuk Tubuh

Hal ini paling nyaman jika dibicarakan saat anda dan pasangan sedang dalam suasana hati yang baik.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya