
Mengonsumsinya secara teratur dapat membantu mengurangi risiko seseorang terkena neoplasma (pembentukan dan pertumbuhan tumor) dan kanker hati.
Hanya saja, masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut untuk mengetahui secara pasti manfaat kemangi sebagai agen antitumor dan antikanker.
3. Membantu meredakan stres
Kemangi merupakan saah satu tanaman herbal yang khasiatnya diakui.
BACA JUGA: 3 Manfaat Buah Naga, Jaga Kulit Hingga Jantung
Banyak penelitian yang menemukan manfaat daun kemangi untuk mengatasi stres fisik, metabolisme, hingga psikologis dengan kombinasi pengobatan yang diresepkan dokter.
Kemangi juga diketahui membantu melawan stres metabolik denga cara mengendalikan gula darah, tekanan darah, dan kadar lipid karena memiliki sifat antianxiety (kecemasan) dan antidepresan.
4. Manfaat lainnya
BACA JUGA: Cegah Bau Mulut, Kismis Punya Sejuta Manfaat untuk Tubuh
Selain ketiga di atas, daun kemnangi diklaim memiliki manfaat lain untuk ubuh, di antaranya.
- Membantu menghilangkan bau mulut dan bau badan,
- Memperlancar pencernaan,
- Meringankan peradangan, dan
- Meningkatkan kesehatan kulit. (Hello Sehat)
BACA JUGA: 5 Manfaat Minyak Zaitun untuk Wajah, Anda Wajib Tahu
Simak video menarik berikut:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News