
Ketika di lokasi rumah Buwadi, kami masih sangat merasakan bau menyengat bangkai. Tidak diketahui bau itu berasal dari jasad manusia atau ternak yang dipelihara oleh Buwadi.
Menurut informasi, jasad Buwadi dan istri sudah temukan. Namun jasad anggota keluarga yang lain belum ditemukan.
"Tim Sar menemukan pas awal-awal namun katanya masih belum lengkap," ucapnya.
BACA JUGA: KAI Daop 8 Tak Tambah Jadwal Kereta Saat Nataru 2022, ini Katanya
Sunyoto sapanya sangat sedih lantaran tidak pernah terbayangkan tragedi tersebut bisa terjadi dan menghilangkan semuanya dengan begitu cepat. (*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News