6.329 Kepala Keluarga Terdampak Banjir di Pamekasan, Mohon Doanya

6.329 Kepala Keluarga Terdampak Banjir di Pamekasan, Mohon Doanya - GenPI.co JATIM
Sebagian warga terjebak banjir yang telah berhasil dievakuasi petugas, Selasa malam (1/2/2022) tiba di lokasi penampungan korban banjir di Pendopo Wakil Bupati Pamekasan, Pulau Madura, Jawa Timur. ANTARA/Abd Aziz

Paling parah banjir terjadi di Kecamatan Kota Pamekasan, yang menggenangi lima kelurahan, dan dua desa.

Banjir di Kecamatan Palengaan melanda Desa Palengaan Laok, dan Palengaan Daja. Lainnya dua desa di Kecamatan Proppo, yakni Desa Kodik dan Samiran.

Selanjutnya di Kecamatan Pademawu, yakni Kelurahan Barurambat Timur, Lawangan Daja, Desa Sumedangan, Lemper dan Pademawu.

BACA JUGA:  Ya Ampun, 5 Kecamatan di Pamekasan Dilanda Banjir

Kecamatan Galis banjir menggenangi Desa Konang, Galis dan Desa Polagan.

Banjir juga menggenangi beberapa fasilitas umum, seperti lembaga pendidikan, masjid dan mushalla serta kantor pemerintahan juga tergenang banjir, termasuk kantor ormas Islam Nahdlatul Ulama di Jalan R. Abdul Aziz, Pamekasan. (ant)

BACA JUGA:  Vaksin Booster Sasar Warga Desa di Pamekasan, Prioritas Lansia

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya