
Terpisah, Kepala DLH Kota Surabata Agus Hebi Djuantoro mengungkapkan, wacana pembukaan area taman bakal dikoordinasikan terlebih dahulu, sembari melihat perkembangan angka kasus covid-19 di Kota Surabaya pasca ditetapkan sebagai wilayah PPKM Level 2.
Hebi menambahkan, pembukaan area taman itu juga mengungdang pro dan kontra. "Rate yang tertular masih tinggi, meskipun kesembuhannya banyak," jelasnya.
Sementara itu, selama ditutup, Hebi memastikan bahwa perawatan area taman di Kota Surabaya tetap berjalan.
BACA JUGA: Jelang Buka, Pasar Turi Justru Hadapi Kendala
"Pemeliharaan rutin tetap berjalan seperti saat buka, tidak ada perbuhan," terangnya. (*)
Video seru hari ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News