4 Dosen Unusa Ikut Bimtek Kemendikbudristek, ini Tugasnya

4 Dosen Unusa Ikut Bimtek Kemendikbudristek, ini Tugasnya - GenPI.co JATIM
Direktur Kepala Sekolah, Pengawas Sekolah, dan Tenaga Kependidikan, Dirjen GTK Kemdikbud, Dr. Praptono. (Foto: Humas Unusa).

Rudi Umar Susanto mengatakan, motivasinya ikut Program Sekolah Penggerak adalah kesadaran bahwa dunia pendidikan di Indonesia perlu pembenahan dan transformasi.

“Salah satu upaya saya untuk bisa ikut mengubah pendidikan Indonesia menjadi lebih baik adalah dengan cara mengikuti program pelatih ahli ini,” ungkap Rudi.

Dia berharap, melalui fasilitator Program Sekolah Penggerak, bisa memberi dampak positif bagi pendidikan Indonesia.

BACA JUGA:  Dinsos Surabaya Buka Layanan Pengaduan Kasus BPNT

Tak hanya itu, lanjutnya, selama ikut program tersebut, dia berharap banyak pengalaman serta ilmu selama menjadi fasilitator Program Sekolah Penggerak. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya