Bingung Pilih Jurusan? Unesa Berikan Tips

Bingung Pilih Jurusan? Unesa Berikan Tips - GenPI.co JATIM
Ilustrasi Unesa. Foto: Instagram @official_unesa

Artinya, calon pendaftar seharusnya tidak hanya memikirkan langkah-langkah untuk lolos dalam tes UTBK-SBMPTN saja. "Pikirkan juga proses kuliah, lulus dan setelah lulus nanti," lanjutnya.

Terakhir, calon pendaftar harus sudah melakukan riset keketatan prodi yang ada. Caranya, membuat daftar jurusan yang punya relevansi dengan kemampuan pendaftar.

Langkah itu kemudian dilanjutkan riset keketatan prodi, guna mengetahui persaingan dalam jurusan pilihan.

BACA JUGA:  Cegah Macet, Rekayasa Lalu Lintas di Malang Dilakukan

"Biasanya, prodi dengan keketatan sedang atau rendah, peluang lolosnya lebih besar," jelas Retno. (*)

Tonton Video viral berikut:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya