Warga Kota Malang Mengeluh Banyak Jalan Rusak, ini Daftarnya

Warga Kota Malang Mengeluh Banyak Jalan Rusak, ini Daftarnya - GenPI.co JATIM
Jalan rusak di kawasan Sudimoro yang menyebabkan masyarakat harus berhati-hati dalam melintas (M. Ubaidillah/genpi.co jatim)

"Saya lihat belum ada kejelasan buat pengaspalan ulang atau diperbaiki. Kalau bisa ya segera di tambal lubang jalanan itu," imbuhnya.

Sementara itu, salah satu tukang ojek Supri merasakan kerusakan jalan di Sudimoro terjadi karena jalan tersebut sering tergenang air.

"Masalahnya jalan Sudimoro ini baru saja di aspal dan ditambal, tetapi karena Jumat (8/4) banjir aslapnya mengelupas. Belum diperbaiki lagi," kata Supri.

BACA JUGA:  Belasan Ribu Tiket untuk Mudik di Stasiun Kota Malang Ludes

Tentunya dengan kondisi jalanan rusak ini banyak masyarakat mengeluhkan respons dari Pemerintah Kota Malang yang lambat dalam penanganan.

Bila diteruskan seperti ini wilayah Kota Malang akan terus menumpuk permasalahan yang belum juga menemui penyelesaian. (*)

BACA JUGA:  Malang Darurat Banjir, Warga Heran Genangan di Mana-Mana

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya