
Pihaknya memastikan bakal membantu proses pemulangan hingga pemulasaran jenazah sesuai arahan dari Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi.
"Korban meninggal 14 orang, kami kirim ambulans. Kemudian kami juga bantu pemulangan jenazah dan pemulasarannya," ujarnya. (*)
Jangan lewatkan video populer ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News