BMKG Keluarkan Alarm, Nelayan di Pesisir Jatim Harap Hati-Hati

BMKG Keluarkan Alarm, Nelayan di Pesisir Jatim Harap Hati-Hati - GenPI.co JATIM
Ilustrasi-Warga melihat kondisi banjir rob akibat gelombang tinggi di pesisir Karangsong, Indramayu, Jawa Barat, Selasa (2/6/2020). ANTARA FOTO/Dedhez Anggara/hp.

Kendati demikian, Ady meminta masyarakat tetap waspada, terutama dalam rentang waktu dua hingga tiga hari ke depan.

"Gak sampai lebih dari seminggu sudah mulai kondusif flutuasinya," katanya.

BMKG Tanjung Perak telah menyampaikan informasi kemunculan gelombang air laut ini kepada pihak Kantor Kesyahbandaran Utama Tanjung Perak selaku otoritas pelabuhan di Surabaya.

BACA JUGA:  Ramalan Cuaca BMKG Hari ini, Surabaya Cerah, Siapkan Payung

"Syahbandar yang memiliki kewenangan untuk mengeluarkan maklumat pelayaran," kata Ady. (*)

Heboh..! Coba simak video ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya