Reshuffle Kabinet Jadi Konsolidasi 2024, Kata Pengamat UTM

Reshuffle Kabinet Jadi Konsolidasi 2024, Kata Pengamat UTM - GenPI.co JATIM
Pengamat politik Universitas Trunojoyo Madura (UTM) Surokim Abdussalam. (Antara/HO)

"Dari sudut penggantian personel, saya kira tepat. Jadi, seperti peribahasa sekali dayung dua tiga pulau terlampaui," ujarnya.

Surokhim menambahkan, jika Zulkfli Hasan yang saat ini telah menduduki kursi Mendag bisa memperlihatkan kinerja yang bagus, hal tersebut bisa memberikan angin segar bagi PAN.

"Jika dia (Zulkifli Hasan, red) bisa mengendalikan berbagai kebutuhan pokok yang selama ini menjadi catatan publik, saya kira akan cukup memberi efek di PAN," terangnya.

BACA JUGA:  Kendaraan Listrik Bakal Melintas di Telaga Sarangan

Sementara itu, selain Zulkifli Hasan, Presiden Joko Widodo juga menunjuk posisi mantan Panglima TNI Marsekal (Purn) Hadi Tjahjanto menggantikan Sofyan Djalil sebagai Menteri Anggraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertahanan Nasional (ATR/BPN). (*)

Lihat video seru ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya