DPRD Jatim Pastikan Tuntutan Draft RKUHP BEM SI Diakomodir

DPRD Jatim Pastikan Tuntutan Draft RKUHP BEM SI Diakomodir - GenPI.co JATIM
Aliansi BEM Seluruh Indonesia (SI) melakukan aksi unjuk rasa di depan Kantor DPRD Jawa Timur. (foto : Ananto Pradana/GenPI.co Jatim).

Di sisi lain, DPR RI harus mendengarkan aspirasi dari para mahasiswa. Sebab, menurutnya langkah transparansi juga untuk mencegah hadirnya potensi konflik baru.

"Jangan sampai undang undang diterapkan tapi malah menyakiti masyarakat itu buat apa. Hal ini akan menambah persoalan terus menerus," terangnya.

Politisi asal Fraksi Gerindra itu sekali lagi menekankan, DPR RI perlu membuka informasi soal draft RKUHP itu dan melibatkan banyak element dalam penyusunannya.

BACA JUGA:  Komunitas Konten Kreator Disiapkan, Wisata Malang Kian Meledak

"Jadi, kami harus yakin undang-undang dibuat itu untuk masyarakat. Kalau tidak untuk masyarakat, mengapa undang undang itu dibuat. Hal ini (RKUHP) dibuat agar semua masyarakat dan penegak hukum, semua pemerintah bisa berkumpul menjadi satu," ujarnya. (*)

Video viral hari ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya