PT Honda Prospect Motor Buka Banyak Lowongan Kerja, Buruan Cek!

PT Honda Prospect Motor Buka Banyak Lowongan Kerja, Buruan Cek! - GenPI.co JATIM
Ilustrasi lowongan kerja. Foto: Dok Genpi.

GenPI.co Jatim - PT Honda Prospect Motor (HPM) memberi kesempatan berkariri. Perusahaan ini membuka lowongan kerja untuk sejumlah posisi.

PT HPM merupakan agen tunggal pemegang Merek Mobil Honda di Indonesia. Melansir dari Instagram @recruitment_hpm tersedia lowongan untuk beberapa posisi.

Berikut ini detail kualifikasi dan link lamaran PT Honda Prospect Motor.

Kualifikasi Umum

  • Minimal IPK 3 (skala 4)
  • Perhatian tentang detail
  • Sanggup bekerja di bawah tekanan dan berorentasi pada target
  • Memiliki kepribadian yang bagus dan skil komunikasi
  • Berpikir analisa yang kuat
  • Mempunyai ketertarikan di bidang oromotif (outomobil)
  • Disiplin, tegas dan mampu memimpin yang kuat
  • Menguasai Bahasa Inggris (bicara maupun tulisan)
  • Independen dan siap bekerja di industri manufaktur
  • Memiliki sertifikat TOFEL dengan minimal skor 400
  • Menguasai Ms. Office
  • Vaksin Covid-19 (dosis penuh 1-3)
  • Sertifikat kelakuan baik dari kepolisian (SKCK)

1. Service Strategy Staff

BACA JUGA:  Indocement Buka Lowongan Kerja, Berikut ini Kualifikasinya

Melakukan analisa dan monitoring terkait aktivitas di dealer untuk meningkatkan kepuasan pelanggan.

Kualifikasi

  • Pendidikan S1 Teknik Industri, Manajemen, Bisnis, Statistik.
  • Penempatan di Sunter, Jakata Utara.

2. Procurement Staff

BACA JUGA:  Lowongan Kerja BUMN, PT Kimia Farma Diagnostika Lagi Buka

Menjaga hubungan baik dengan vendor/supplier, mengontrol kualitas suku cadang lokal, memantau kinerja dan kualitas pemasok suku cadang lokal, serta memantau pesanan suku cadang lokal berdasarkan rencana produksi.

Kualifikasi

  • Pendidikan S1 Teknik Industri, Teknik Mesin, Teknik Elektrik, Teknik Otomotif, dan Teknik Metalurgi.
  • Penempatan di Karawang, Jawa Barat.

3. Engine Production Staff

BACA JUGA:  PT United Tractors Buka Lowongan Kerja Multimedia, Yuk Cek!

Memastikan proses produksi berjalan sesuai target, menganalisa, dan melakukan perbaikan sistem kerja secara berkesinambungan, mengawasi implementasi SS dan OHS (K3) di lini produksi sesuai peraturan keselamatan, mengelola sumber daya manusia di area produksi mesin.

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya