Kisah Sukses, Pria di Surabaya ini Sanggup Raup Belasan Juta dari Botol Bekas

Kisah Sukses, Pria di Surabaya ini Sanggup Raup Belasan Juta dari Botol Bekas - GenPI.co JATIM
Ratno Juwono memperlihatkan produk Sofa Botol Kosong (Bokos) produksinya. (foto : Ananto Pradana/genpi.co jatim).

"Kalau sampah bisa diolah sendiri, sampah yang terbuang ke TPS bisa tidak banyak," ungkapnya.

Pengerjaan Sofa Bokos dilakukan bersama temannya, Mus Mulyono.

Sehari, keduanya bisa memproduksi sebanyak lima sofa yang dirangkai dari botol bekas. "Lima sofa itu sudah mulai dari awal merangkai, hingga finishing sofa. Sudah sampai (melapisi sofa, red) dengan cover juga," jelasnya.

BACA JUGA:  Kisah Sukses Bayu Kusumaleksana, Usaha Dalang Muda di Era Modern

Sementara itu, produksi bulanan Sofa Bokos dari Kampung Ondomohen atau Kampung Oase ini bisa mencapai 100 unit.

Hasilnya, Yuwono bersama Mus Mulyono sanggup meraup omzet hingga belasan juta per bulan.

BACA JUGA:  Kisah Sukses Pengusaha Surabaya, Bermula dari Pesan Menohok Tri Rismaharini

"Sekitar Rp 15 juta per bulan. Kami masih by request juga untuk pemesanannya," jelasnya. (*)

Simak video berikut ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya