Profil Iwan Budianto, Sosok Asli Malang yang Menjabat Wakil Ketua PSSI

Profil Iwan Budianto, Sosok Asli Malang yang Menjabat Wakil Ketua PSSI - GenPI.co JATIM
Profil Iwan Budianto. (Foto: Laman aremafc.com).

GenPI.co Jatim - Siapa yang tak kenal Iwan Budianto, dia adalah sosok yang lekat dengan sepak bola Indonesia.

Iwan Budianto saat ini menjabat sebagai wakil Ketua PSSI periode 2016 hingga 2023.

Awal karier pria asli Malang ini dimulai saat menjadi pengurus di Persik Kediri dan Arema FC.

BACA JUGA:  Profil Sigit Ariwidodo, Sukses Pimpin Tim Samator Raih Prestasi

Selain itu dia diketahui juga pernah menjadi pengurus Pelita Jaya dan Arema Cronus.

Pria kelahiran 24 Januari 1974 itu masuk dalam jajaran pengurus PSSI pada 2018 yang ditandai dengan keputusannya hengkang dari Arema FC.

BACA JUGA:  Profil Mohni, Birokrat yang Kini Jabat Wabup Bangkalan

Bapak dua orang anak ini juga pernah menjabat sebagai PLT Ketua Umum PSSI pada saat kongres di Bali 2019.

Iwan Budianto juga pernah ditunjuk sebagai Ketua Panitia Piala Dunia U-20 yang digelar di Indonesia. (*)

BACA JUGA:  Profil Irjen Toni Hermanto, Kapolda Jatim Baru Pengganti Teddy Minahasa

Kalian wajib tonton video yang satu ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya