Aladdin, Karya 7 Mahasiswa Kedokteran Gigi UB Raih Medali Emas di Thailand

Aladdin, Karya 7 Mahasiswa Kedokteran Gigi UB Raih Medali Emas di Thailand - GenPI.co JATIM
Mahasiswa Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Brawijaya buat alat sterilisasi canggih dan praktis, namanya Aladdin. (Foto: Laman Universitas Brawijaya).

Aladdin meraih medali emas dari Malaysian Research and Innovation Society (MyRIS) Special Award dan National Research Council of Thailand (NRCT) Special Award, serta medali emas.

Tim ini dibimbing oleh tiga dosen, yaitu Eka Maulana (FT UB), Yuanita Lely Rachmawati, serta Yuli Nugraeni (FKG UB).

Sementara itu, Shofi berharap ide pembuatan alat yang sudah ada sejak 2018 ini dapat terus dikembangkan.

BACA JUGA:  Mahasiswa UB Buat Alat Sterilisasi Peralatan Medis Portabel, Cocok Buat Daerah Pelosok

"Kami berkolaborasi dengan mahasiswa Teknik Elektro dan ingin menjadikan Aladdin dikenal oleh publik dan dapat digunakan secara luas," ungkapnya. (ant)

Jangan lewatkan video populer ini:

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya