
"RPH wajib memberikan layanan terbaik agar kepercayaan masyarakat sebagai konsumen kian bertambah terhadap RPH, sehingga dapat menambah PAD Surabaya," ujarnya.
Dia juga mengingatkan, pemotongan hewan kurban oleh RPH tetap dilakukan secara profesional dan berpedoman pada Standar Operasional Prosedur (SOP) yang berlaku.
"Hal itu harus dilakukan meskipun volume jasa potong hewan bertambah saat Hari Raya Iduladha," katanya. (ant)
BACA JUGA: Cuaca Jawa Timur 29 Juni 2023, Waspada Gerimis di Blitar dan Malang
Simak video pilihan redaksi berikut ini:
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News