Pemkab Gresik Buka Lowongan CPNS, Simak Formasinya

Pemkab Gresik Buka Lowongan CPNS, Simak Formasinya - GenPI.co JATIM
Peserta mengikuti ujian menggunakan Computer Assisted Tes (CAT) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Pemprov Jatim di Badan Kepegawaian Negara Kantor Regional II Surabaya di Sidoarjo, Jawa Timur, Jumat (16/10/2018). CPNS Pemprov Jatim diikuti 62.321 peserta yang akan merebutkan lowongan formasi sebanyak 1.065 orang. Antara Jatim/Umarul Faruq/ZK.

"Memang di lingkungan Pemkab Gresik masih ada banyak pegawai yang belum berstatus PNS ataupun PPPK. Padahal, sesuai Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 49 Tahun 2018 tentang Manajemen Pegawai PPPK, sekitar lima tahun ke depan pemerintah bakal menghabiskan status honorer bagi pegawai. Sehingga, nantinya pegawai pemerintahan hanya ada PNS dan PPPK," katanya.

BACA JUGA: Lihat Ruang Koleksi Hermes Crazy Rich Malang, Nagita: Ini Toko

Pembukaan pendaftaran CPNS dan PPPK 2021 akan dimulai akhir Mei 2021 dan dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia melalui laman yang sudah disediakan.

Tahun 2020, seleksi CPNS dan PPPK belum dibuka karena pandemi Covid-19, dan tahun 2021 seleksi kembali digelar dengan jumlah formasi yang lebih banyak. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya