Begini Cara Pemkot Surabaya Tangani Covid-19 di Permukiman

Begini Cara Pemkot Surabaya Tangani Covid-19 di Permukiman - GenPI.co JATIM
Wali Kota Surabaya seusai meninjau salah satu kampung. Foto : humas pemkot surabaya

BACA JUGA: Tim Gabungan di Jember Patroli Awasi Mobilitas Warga

Eri pun meminta kepada warga agar tidak sukar terbuka perihal kondisi kesehatannya, terutama bagi mereka yang sudah merasakan gejala Covid-19.

"Covid-19 ini bukan sebuah aib. Ini sebuah penyakit dan musibah. Siapapun bisa kena, berarti yang kena juga harus menyadari jangan sampai menularkan ke lingkungan sekitar," pungkasnya. (nan)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya