RS Lapangan Covid-19 di Kota Malang Resmi Beroperasi

RS Lapangan Covid-19 di Kota Malang Resmi Beroperasi - GenPI.co JATIM
Wali Kota Malang Sutiaji (kanan) saat meninjau kesiapan rumah sakit lapangan di area Rumah Sakit Tentara (RST) dr Soepraoen, di Kota Kota Malang, Jawa Timur, Senin (12/7/2021). (ANTARA/HO-Humas Pemkot Malang)

"Rumah sakit lapangan yang dimiliki oleh Yonkes 2 Kostrad ini, mulai hari ini sudah siap untuk melaksanakan operasional. Nanti secara bertahap akan kami sempurnakan," ujarnya.

Nah, dengan adanya RS lapangan dr. Soepraoen, Kota Malang memiliki dua rumah sakit lapangan.

BACA JUGA: Baru Masuk SMA atau SMK, Wajib Dengarkan Wejangan Khofifah

Setelah sebelumnya ada Rumah Sakit Lapangan Idjen Boulevard dan rumah isolasi di Jalan Kawi yang memiliki daya tampung hingga 400 tempat tidur.

Sementara itu dalam waktu dekat Pemkot Malang menambah kapasitas penanganan pasien Covid-19 di rumah isolasi baru rusunawa milik Universitas Brawijaya Malang. (ant)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya