
Sementara terkait dengan program bantuan kepada warga isoman, pihaknya mengaku sudah sembilan hari menjalankannya.
BACA JUGA: Makeup Sederhana saat WFH di Rumah Saja dengan Sarita Beauty
Terpisah, Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar berterimakasih kepada donatur yang turut membantu penanganan pandemi Covid-19.
"Terimakasih banyak kepada banyak pihak yang peduli dengan warga Kota Kediri, terutama yang sedang menjalani isoman. Tidak hanya instansi dan masyarakat umum lingkup Kota Kediri," kata dia. (ant)
Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News