Urgent! Wawali Surabaya Ngotot Kemenkes Segera Lakukan ini

Urgent! Wawali Surabaya Ngotot Kemenkes Segera Lakukan ini - GenPI.co JATIM
Wakil Wali Kota Surabaya Armuji saat rapat koordinasi penanganan COVID-19 secara daring bersama Kemenkes di Surabaya, Rabu (21/7/2021). (FOTO ANTARA/HO-Humas Pemkot Surabaya)

"Saat ini puskesmas beroperasi 24 jam melayani warga yang terinfeksi Covid-19. Per 20 Juli 2021 level risiko sudah menjadi zona merah, kami butuh langkah cepat," katanya.

BACA JUGA: Wapres Ma’ruf Amin Sentil Khofifah, Apa Hambatan yang Dihadapi?

Mantan Ketua DPRD Surabaya itu menyebut telah menyiapkan anggaran untuk para dokter di program PIDI. 

"Kalau Insentif disiapkan Kemenkes kami akan siapkan kebutuhan yang menjadi kewajiban Pemkot Surabaya," ujarnya. (*)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya