Tracing di Surabaya Dapat Sorotan Kemenkes

Tracing di Surabaya Dapat Sorotan Kemenkes - GenPI.co JATIM
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi saat memberikan pemaparan langkah penangan Covid-19 di hadapan Staf Kemenkes Foto : Humas Pemkot Surabaya

Selain tracing yang dapat sorotan, tempat isolasi mandiri juga dapat perhatian. Banyaknya lokasi isolasi yang disediakan, mulai secara terpusat hingga tingkat kelurahan memiliki dampak yang signifikan. Warga yang menjalani isolasi mandiri (isoman) semakin berkurang.

Sementara itu, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi menjelaskan tentang kecepatan tracing yang dilakukan oleh Pemkot Surabaya.

BACA JUGA: Mulai Beroperasi, Segini Kapasitas RSL Asrama Haji di Madiun

Bahkan, ia juga memastikan bahwa seluruh staf di Perangkat Daerah diminta untuk menjadi tracer.

"Jadi, saat ini di Surabaya sudah ada sekitar 1000 tracer, jadi tracingnya kita masif," pungkasnya. (nan)

Silakan baca konten menarik lainnya dari GenPI.co di Google News

Berita Sebelumnya
Berita Selanjutnya